Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, menyatakan kesiapannya untuk diperiksa oleh Kejaksaan Agung

Mantan Komisaris Utama PT Pertamina (2019-2024), Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, menyatakan kesiapannya untuk diperiksa oleh Kejaksaan Agung (Kejagung) terkait kasus dugaan korupsi dalam tata kelola minyak mentah dan produk kilang periode 2018-2023.
Ahok menegaskan bahwa pemeriksaan merupakan hak aparat penegak hukum dan dirinya siap memberikan keterangan secara terbuka.
ahok siap ungkap semua direksi yang terlibat di pertamina.